5 Cara Mempercepat Internet HP Android Terbaru

Seperti kita ketahui pengguna Os Android pada tahun ini sangatlah banyak dari berbagai vendor smartphone dari lokal dan luar, kendala datang ketika jaringan internet dari operator down maka yang terjadi loading halaman akan semakin berat dan untuk menikmati kembali berselancar dengan normal tentunya mempercepat koneksi internet Hp Android selain jaringan ada juga faktor lainnya dari perangkat  yang perlu Anda ketahui.

Bayangkan sedang enak-enaknya mendownload file yang besar dan baru setengah jalan lalu jaringan melambat dan berhenti,sebenarnya Hp Android sudah terbilang cepat membuka situs dan memainkan game online namun semakin banyak aplikasi terbuka Hp android bisa lambat juga dikarenakan RAM sudah habis atau limit jadi untuk mempercepat kinerjanya harus menutup aplikasi yang tidak dipergunakan, dengan cara sederhana sedikitnya sudah mempercepat internet Android bisa normal kembali.

Melambatnnya koneksi internet ini sudah di alami bukan dari pengguna android saja bahkan sebelum android hadir jadi Os smartphone, sobat bisa mengakalinya agar koneksi internet HP android kembali maksimal.

Baca juga : Cara Daftar Akun BBM Di Android Terbaru

Bagi yang memiliki koaneksi lambat inilah cara mempercepat internet android seperti tips di bawah ini :

MEMPERCEPAT INTERNET ANDROID


Cara Mempercepat Internet  Android


Pilih Provider Terbaik


Sobat harus cari tahu tentang Internet Service Provider di tempat tinggal atau di lingkungan sobat, dengan mengecek apakah Operator jaringan telekomunikasi itu bisa di terima di smartphone sobat dengan jaringan 3G atau Hsdpa bila ada 4 G lebih baik.


Pilih Jaringan 3G/ 4G Only


Setelah sobat memilih Operator handal yang sesuai kualitas signal / sinyal yang di terima baik, silahkan sobat masuk ke pengaturan operator setelan manajemen kartu SIM card lalu seting bagian jaringan pilih bagian jaringan WCDMA only, jangan pilih GDM dan WCDMA maka apabila signal lagi drop maka jaringan akan terjatuh ke EDGE dan koneksi akan agak melambat.


Hapus Cache


Apabila sobat berselancar di internet sudah lama silahkan hapus cache di stelan browser sobat dan coba login lagi apabila sobat lagi di situs sosial media atau lagi ngeblog, atau sobat mendownload aplikasi pempersih sampah cache untuik aplikasi yang pernah sobat buka, karerna dengan menghapus sampah sisa browsing atau plikasi lainnya akan mempercepat kecepatan loading karena RAM di smarthone sobat akan kosong lagi.


Pilih Browser Ringan


Sebagai smartphone bersistem atau basis android untuk berselancar di dunia maya sudah banyak pilihan di Play store derngan berbagai macam browser juga kehandalannnya, dan kami rekomendasikan jatuh pada UC browser yang tahun ini menjadi browser nomor 1 di Indonesia, browser Uc ringan pengaman dari virus sudah di blok seminim mungkin.


Download Anti Virus


Anti virus ini membendung file yang merusak perangkat softwer smartphone android maka gunakanlah Anti virus yang handal dan update sekurang-kurangnnya 1 bulan karena dapat medeteksi virus varian baru di sisem operasinya.

Itulah sobat sedikit tips tentang Cara mempercepat koneksi internet android agar android tidak lemot lelet semoga dapat membantu. nambah gunakan tombol share di bawah ya....!!!

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel