Cara Ping Sitemap Blog Di Google Webmaster Tools

Cara ping sitemap blog di google webmaster. Ada berbagai cara untuk menaikan seo blogspot blogger salah satunya teknik off page dengan ping sitemap blog di google webmastertools, google ping adalah satu layanan dari google untuk nge-ping url baru setelah alamat blog didaftarkan pada google webmastertools, maka google siap setiap saat mengcrawl atau mengindex blog url halaman baru itu.

Selain mendaftar alamat blog ke webmaster tools, melakukan ping blog bertujuan untuk mengenalkan bahwa ada url baru dan untuk dikenali agar ditampilkan di mesin pencari berupa judul dan deskripsi halaman tersebut, sebelum melakukan ping sitemap untuk di crawl sebelumnya artikel sudah melewati proses optimasi seo onpage dengan membuat artikel SEO friendly agar bisa masuk halaman pertama dan penempatan kata kunci untuk dapat dibaca di search engine google atau Anda ingin ping blog ke beberapa search engine dengan rujukan situs dan salah satunya ping blog di Entireweb.

PING SITEMAP BLOG

Agar blog cepat terindex google yang harus dilakukan oleh pemilik blog dengan ping blog ke webmaster tools, tujuannya memberitahukan ke mesin pencari agar artikel baru di crawl dan pengindexan artikel bisa membutuhkan waktu lama.

Blog tanpa submit sitemap blog ke webmaster tools akan membutuhkan waktu lama sekali untuk muncul di mesin pencari, bukannya tak terindex namun akan lebih baik menginformasikan ke webmaster tools agar semua data artikel blog baru secepatnya diproses.

Baca juga : Cara Agar artikel berada di urutan 5 besar google.

Langkah ping sitemap blog sangat mudah sekali seperti disinggung diatas daftarkan dahulu alamat blog Anda di webmaster tool dan kemudian buat sitemap blog untuk memberitahukan ada url halaman baru dan tahap selanjunya ping blog dari layanan milik google.

Ingin lebih jelasnya cara ping sitemap blog anda ke webmaster tools agar url blog cepat muncul di google sebagai berikut :

Buka browser yang seringa dipergunakan dan silahkan buka url ini http://www.google.com/webmasters/sitemaps/ping?sitemap=http://ciriseo.net/sitemap.xml lalu tekan enter atau ok maka google akan menyimpan sitemap terbaru blog sobat.

Ganti alamat url ciriseo.net dengan url blog sobat.


Itulah tips sederhana tentang cara ping blog di google webmmaster (GOOGLE PING)semoga bermanfaat. Terima kasih.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel